photo w_zpsnnzicugf.png
Thursday, 9 April 2015

Membuat AutoPost Blog Ke Halaman Facebook dan Twitter

Agar blog sobat memiliki banyak pengunjung, salah satu caranya dengan mempromosikannya lewat social media, misalnya halaman facebook dan twitter. Tetapi biasanya sobat malas untuk memposting di halaman facebook maupun twitter. Pada artikel ini saya akan menjelaskan cara membuat autoposting pada halaman facebook, twitter, dan beberapa social media lainnya. Langsung saja sobat simak tutorialnya dibawah ini

1. Kunjungi dlvr.it
2. Silahkan sobat klik Sign Up dengan mengisikan email dan password atau login melalui facebook atau twitter
NB : Jika sobat ingin autoposting ke halaman facebook, login dengan menggunakan halaman facebook, dan jika ingin autoposting ke akun facebook pribadi, login dengan akun facebook pribadi sobat yang bingung mana suaranya ???
3. Setelah klik Sign Up akan dibawa ke halaman seperti ini.


4. Lalu akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini, lalu pilih Feed


5. Masukan Feed blog kita misal: http://anggikpratama.blogspot.com, lalu klik Done


6. Selesai :)

Biar lebih mudah, sambil membaca sobat langsung praktekin. Semoga artikel ini dapat bermanfaat buat sobat-sobat blogger :) Happy Blogging :D

0 komentar:

Post a Comment

Copyright © 2012 Mr. Tama All Right Reserved